VIDEO

Demo di DPRD Kabupaten Solok Nyaris Ricuh

0
×

Demo di DPRD Kabupaten Solok Nyaris Ricuh

Sebarkan artikel ini
demo

AROSUKA, HARIANHALUAN.ID – Ratusan warga Koto Baru menggelar aksi demonstrasi ke Gedung DPRD Kabupaten Solok terkait kasus asusila yang diduga dilakukan oleh Ketua DPRD Kabupaten Solok berinisial (DH).

Aksi tersebut hampir berakhir ricuh, saat salah seorang peserta aksi mempertanyakan keberadaan Ketua DPRD Kabupaten Solok, Kamis (11/1/2024).

Video: Dino

Baca Juga  Anaknya Jadi Korban Asusila, Oknum Polisi Diduga Lakukan Intimidasi