SAWAHLUNTO

UNP Sawahlunto Tambah 3 Prodi Lagi, Rektor Prof Ganefri Pastikan Pelayanan Kuliah Sama dengan Kampus Utama di Padang

1
×

UNP Sawahlunto Tambah 3 Prodi Lagi, Rektor Prof Ganefri Pastikan Pelayanan Kuliah Sama dengan Kampus Utama di Padang

Sebarkan artikel ini

“Selain kampus itu, kami juga menyediakan Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) untuk ruangan belajar sementara. Di sana fasilitasnya juga sudah dilengkapi,” kata Wali Kota Deri Asta.

Dalam rapat bersama Rektor UNP dan jajarannya itu, Wali Kota Sawahlunto Deri Asta didampingi Wakil Wali Kota Zohirin Sayuti dan Sekretaris Daerah Dr.dr. Ambun Kadri, MKM beserta sejumlah Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait. (*)

Baca Juga  KPU Solsel Tak Memiliki Kantor Representatif