SUMBARBUKITTINGGI

Owner Kyowaikai Medical Corporation Jepang Kunjungi RS Medina Bukittinggi

0
×

Owner Kyowaikai Medical Corporation Jepang Kunjungi RS Medina Bukittinggi

Sebarkan artikel ini
RS Medina
Owner Kyowaikai Medical Corporation Jepang, Kenzo Kiso foto bersama dengan Komisaris Lembaga Pendidikan Keterampilan (LPK) PT. Marzuba Sejahtera Indonesia dan manajemen RS. Medina, Selasa (31/5/2022). YURSIL.

Ia menjelaskan, Kyowaikai Medical Corporation Jepang adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang kesehatan. Saat ini perusahaan tersebut memiliki enam rumah sakit yang tersebar di Negara Jepang.

Komisaris LPK. PT. Marzuba Sejahtera Indonesia, Desak Gde Mayang Sari mengatakan, Kyowaikai Medical Corporation Jepang akan memberikan beasiswa kepada anak-anak di Sumbar, untuk dapat bekerja di Jepang sebagai tenaga kesehatan.

“Tawaran kerja ini berbeda dengan program magang lainnya. Perbedaannya pada visa. Tenaga kerja dari Indonesia bisa lebih lama di Jepang dengan waktu tidak terbatas,” tuturnya usai mendampingi tamu dari Jepang.

Baca Juga  BPJS Ketenagakerjaan dan Pemkab Pasaman Barat Gelar Monev GN Lingkaran 

Ia berharap, peserta yang mengikuti diklat di RS. Medina tahun depan bisa diberangkatkan ke Jepang. (*)

Berita Ini Telah Terbit di Koran Harian Umum Haluan Edisi 02 Juni 2022 Dengan Judul “Dikunjungi Owner Kyowakai Medical Corporation RS Medina Bakal Jalin Kerja Sama”.