PENDIDIKAN

Kunjungi DPRD Sumbar, Mahasiswa Fisipol Unes Tingkatkan Pemahaman Tentang Pemerintah Daerah

1
×

Kunjungi DPRD Sumbar, Mahasiswa Fisipol Unes Tingkatkan Pemahaman Tentang Pemerintah Daerah

Sebarkan artikel ini

“Jadi mahasiswa kita bisa merasakan bagaimana rasanya menjadi anggota DPRD atau dalam istilah yang digaungkan mahasiswa one day in parlement,” ujarnya.

Menurutnya, wawasan yang didapat dari kunjungan ini sangat penting untuk memperluas pengetahuan mahasiswa, khususnya terkait sistem politik dan pemerintahan. Tidak hanya mendapatkan teori, tetapi juga melihat langsung bagaimana DPRD bekerja.

Ia menambahkan, kegiatan ini dirancang tidak hanya untuk memenuhi kurikulum, tetapi juga sebagai bagian dari pembentukan karakter siswa yang lebih kritis terhadap peran pemerintah.

Baca Juga  Rayakan HUT RI, Berbagai Perlombaan di Unes Disupport Kapolres Pasbar

Untuk itu, sangat membantu mahasiswa memahami peran legislatif dalam kehidupan bermasyarakat. (*)