UTAMA

Pendakian Gunung Marapi Ditutup Permanen demi Keamanan Pendaki

0
×

Pendakian Gunung Marapi Ditutup Permanen demi Keamanan Pendaki

Sebarkan artikel ini

Pjs. Kepala Perwakilan Ombudsman RI Sumbar, Mellisa Fitri Harahap, menyampaikan apresiasi terhadap respons cepat dari BKSDA dan kedua bupati dalam menanggapi hasil Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Inisiatif Ombudsman.

Menurutnya, penutupan permanen pendakian merupakan langkah yang tepat untuk memastikan keselamatan pendaki di masa mendatang. (*)

Baca Juga  Padang Panjang Terpapar Abu Vulkanik, BPBD Kesbangpol Bagikan Masker