PENDIDIKAN

HUT ke-27, Pj Wako Sonny Dukung Kreativitas Siswa SMAN 2

1
×

HUT ke-27, Pj Wako Sonny Dukung Kreativitas Siswa SMAN 2

Sebarkan artikel ini

“Kami juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak, terutama Pemko Padang Panjang yang selalu mendukung sekolah ini,” tuturnya.

Fandfec merupakan ajang kompetisi yang mencakup berbagai kategori perlombaan. Di antaranya lomba basket, solo song, tenis meja, fun math, seminar, debat soshum, story telling dan puisi.

“Alhamdulillah, kegiatan lomba yang diadakan berlangsung sukses. Semoga ke depan semakin sukses dan bisa berjuang lebih baik lagi,” tutupnya. (*)

Baca Juga  Mendikbudristek Peringatkan Daerah: Tak ada Wajib Vaksin Bagi Siswa, Pemda Jangan Tambah Persyaratan PTM!