UTAMA

Kamis Pagi Gunung Marapi Erupsi disertai Suara Dentuman sangat Keras

1
×

Kamis Pagi Gunung Marapi Erupsi disertai Suara Dentuman sangat Keras

Sebarkan artikel ini
Gunung Marapi Erupsi

Masyarakat dapat memantau perkembangan aktivitas dan rekomendasi Gunung Marapi melalui website Badan Geologi https://geologi.esdm.go.id, website PVMBG https://vsi.esdm.go.id, website Magma Indonesia https://magma.esdm.go.id, aplikasi Magma Indonesia yang dapat diunduh di Google Playstore, atau melalui media sosial PVMBG (facebook, twitter, dan instagram @pvmbg).

Selain itu, Teguh meminta kepada masyarakat saling mengingatkan untuk disampaikan kepada anak kemenakan semuanya untuk mematuhi rekomendasi yang telah dikeluarkan. “Karena habis Lebaran dan masih libur Panjang, takutnya malah melakukan pendakian ke Gunung Marapi secara illegal,” tuturnya. (*)

Baca Juga  Ketinggian Lokasi Berbeda, 18 Pendaki Gunung Marapi Belum Dapat Dievakuasi