EkBis

Mengarungi Pelabuhan Sydney, Minang Saiyo Sydney Helat Halalbihalal

0
×

Mengarungi Pelabuhan Sydney, Minang Saiyo Sydney Helat Halalbihalal

Sebarkan artikel ini
Minang Saiyo Sydney
Vagabond Cruise sandar di Sydney Harbour

Selanjutnya, lagu klasik momen lebaran ‘Minal Aidzin Walfaidzin’ dilantunkan oleh Meilanie Buitenzorgy. Peserta pun ikut menyanyikan lagu syahdu legendaris yang diciptakan oleh komposer kawakan Ismail Marzuki, Pahlawan Nasional yang wafat tahun 1958 itu. 

Berikut petikan liriknya:

“Setelah berpuasa satu bulan lamanya

Berzakat fitrah menurut perintah agama

Kini kita beridulfitri berbahagia

Mari kita berlebaran bersuka gembira

Berjabatan tangan sambil bermaaf-maafan

Hilang dendam habis marah di hari Lebaran

Berjabatan tangan sambil bermaaf-maafan

Hilang dendam habis marah di hari Lebaran

Minal aidzin wal faidzin

Maafkan lahir dan batin”

Baca Juga  Sistem E-Katalog Versi 6.0 LKPP Resmi Meluncur, Lebih Responsif, Bisa Lacak Pengiriman dan Pembayaran