UTAMA

Kepala BNPB Pimpin Rapat Koordinasi Penanggulangan Bencana Sumatra Barat

0
×

Kepala BNPB Pimpin Rapat Koordinasi Penanggulangan Bencana Sumatra Barat

Sebarkan artikel ini
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Dr. Suharyanto, S.Sos., M.M., (kemeja dan rompi hijau) saat memberikan arahan kepada peserta Rapat Koordinasi Penanggulangan Bencana di Auditorium Istana Gubernur, Kota Padang, Sumatra Barat pada Rabu (7/5). IST

“Tempatnya di lokasi yang dijangkau masyarakat, mohon pemerintah daerah ikut mengawasi. Ini berguna ketika hujan deras dan akan timbul banjir lahar dingin, sirine akan berbunyi,” pungkas Suharyanto.

Selain langkah yang telah terebut di atas, BNPB juga melakukan sejumlah langkah lainnya, seperti pembuatan kawasan risiko bencana, penguatan sistem peringatan dini, bantuan peralatan dan pembangunan sarana prasarana, rambu dan papan informasi bencana dan penguatan ketangguhan masyarakat. (*)

Baca Juga  Suhatri Bur Pimpin Apel Terakhir Menjelang Cuti Kampanye Pilkada