UTAMA

Kepala BNPB Beberkan Antisipasi Megathrust di Sumatera Barat

1
×

Kepala BNPB Beberkan Antisipasi Megathrust di Sumatera Barat

Sebarkan artikel ini
Kepala BNPB Suharyanto

Menanggapi potensi bencana tersebut, pemerintah terus berupaya meningkatkan kemampuan masyarakat dengan cara melakukan simulasi evakuasi secara berulang di tempat-tempat yang berpotensi.

“Terkait itu sudah dilakukan simulasi kedaruratan, di Mentawai ketika ada gempa dan tsunami waktu menyelamatkan diri hanya 7 menit. Untuk Kota Padang sekitar 20 sampai 25 menit. Ini perlu dilatih kepada masyarakat, jadi masyarakat tahu ketika ada informasi bencana harus lari ke tempat aman,” harap Suharyanto. (*)

Baca Juga  Kisruh Harga TBS di Dharmasraya Berlanjut! Sawit Petani Mulai Menumpuk, karena Tak Dibeli Pabrik