Jenazah korban kemudian dievakuasi ke Puskesmas Ujung Gading untuk proses identifikasi dan penanganan lebih lanjut.
Setelah korban ditemukan, operasi SAR resmi ditutup pada pukul 12.35 WIB melalui debriefing bersama seluruh unsur yang terlibat. (*)
WhatsApp Harianhaluan.id
+ Gabung





