KABA RANAH

Kapalo Hilalang Gelar Musyawarah Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih

0
×

Kapalo Hilalang Gelar Musyawarah Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih

Sebarkan artikel ini

“Terima kasih kepada seluruh masyarakat yang berpartisipasi. Mudah-mudahan koperasi ini segera aktif dan memberi manfaat bagi warga,” katanya.

Wali Nagari Kapalo Hilalang dalam penutupannya juga menyampaikan harapan besar terhadap koperasi yang baru dibentuk.

“Kita telah melaksanakan Musnagsus sesuai rencana. Semoga Koperasi Merah Putih ini terus berkembang dan menjadi penggerak perekonomian nagari,” ujarnya. (*)


 

Baca Juga  Ketua LKAAM Sumbar Kukuhkan KAN Kenagarian Tanjung Bonai Aur