UTAMA

Gubernur Sumbar Ingatkan Jemaah Haji Jaga Nama Baik Daerah dan Doakan Para Pemimpin

0
×

Gubernur Sumbar Ingatkan Jemaah Haji Jaga Nama Baik Daerah dan Doakan Para Pemimpin

Sebarkan artikel ini

“Ikuti arahan pembimbing, agar ibadah yang dijalankan bisa maksimal,” katanya.

Acara pelepasan ditandai dengan penyerahan bendera Merah Putih oleh Gubernur Mahyeldi kepada Ketua Kloter, Asnidar. Dilanjutkan dengan penyerahan mikrofon oleh Kabiro Kesra kepada pembimbing ibadah, Afrizal, disaksikan oleh petugas kloter Mia Puspita, Lusina Novita, serta petugas haji daerah M. Sobri dan Jasman.

“Selamat menunaikan ibadah haji. Semoga seluruh proses berjalan lancar dan para jemaah kembali dengan predikat haji yang mabrur,” tutup Mahyeldi. (*)

Baca Juga  Retail Gathering SIG di Pekanbaru, PT Semen Padang Perkuat Dominasi Pasar dan Kemitraan di Riau