EkBis

Indosat Ooredoo Hutchison Luncurkan Paket Komunikasi dengan Kuota Besar dan Terjangkau

0
×

Indosat Ooredoo Hutchison Luncurkan Paket Komunikasi dengan Kuota Besar dan Terjangkau

Sebarkan artikel ini
Indosat
Indosat Ooredoo Hutchison kembali meluncurkan paket komunikasi untuk mendukung ibadah haji pelanggan di tanah suci. IST

Informasi lebih lengkap tentang Paket Haji IM3 dapat dilihat di im3.do/haji. Sementara itu, pelanggan Tri dapat menikmati paket Tri Ibadah melalui *899*3#, aplikasi bima+, situs resmi, atau dengan mengunjungi mitra-mitra kerja sama Tri di seluruh Indonesia.

Pilihan paket mulai dari masa berlaku 15 sampai 45 hari. Klik di bit.ly/triibadah untuk informasi lengkap tentang paket Ibadah Tri.

“Didukung dengan jangkauan luas kami di negara timur tengah, kami berharap pelanggan dapat merasakan manfaat dari lengkapnya fitur yang ada di produk-produk IOH, khususnya untuk kebutuhan saat melaksanakan ibadah haji dan umroh,” tutur Ritesh. (*)

Baca Juga  Indosat Perkenalkan Inovasi Mobile Selling di PON XXI Aceh-Sumut 2024, Memudahkan Akses Produk dan Layanan bagi Pelanggan