LIFESTYLE

Simak Manfaat Mencampur Buah dan Susu untuk Pencernaan

0
×

Simak Manfaat Mencampur Buah dan Susu untuk Pencernaan

Sebarkan artikel ini

Philips menyarankan agar hasil kesehatan tercapai, gunakan susu fermentasi tawar tanpa pemanis seperti yoghurt Yunani, kefir atau lassi. Padukan dengan buah-buahan berwarna seperti mangga, pepaya, beri untuk mendapatkan manfaat mikronutrien yang maksimal.

Konsumsilah dalam jumlah perbandingan yang sama misalnya, 150 gram susu dan 150 gram buah. Hindari konsumsi laktosa jika sensitif terhadapnya, atau gunakan yoghurt berbahan kedelai atau kelapa dengan tetap memadukan buah di dalamnya. (*)

Baca Juga  Peran Ayah Komponen Penting bagi Perkembangan Anak