Tak heran, Kopi Pak Datuak menjadi simbol kebangkitan kopi Solok Selatan. Dari sudut kecil bernama Simpang Tambang, aroma kopi kini terbang ke panggung internasional. Bagi Attila, ini bukan akhir, tapi langkah awal untuk membawa kopi lokal berdiri sejajar dengan yang terbaik di dunia.
“Jika Anda mencari kopi yang menyentuh rasa sekaligus jiwa, datanglah ke Teras Kopi Pak Datuak. Di sini, secangkir kopi menyimpan cerita tentang tanah, petani, dan cinta pada negeri,”ujarnya. (*)
WhatsApp Harianhaluan.id
+ Gabung





