DHARMASRAYA

Di Gunung Medan Dharmasraya, Harga Elpiji 3 Kg di Pangkalan Capai Rp22 Ribu per Tabung

0
×

Di Gunung Medan Dharmasraya, Harga Elpiji 3 Kg di Pangkalan Capai Rp22 Ribu per Tabung

Sebarkan artikel ini

Plt. Kepala Dinas Kumperda yang juga Asisten 3, Roni Puska yang dikonfirmasi Harianhaluan.id, mengatakan, ia sangat berterimakasih mendapatkan informasi tersebut, karena dengan adanya informasi penjualan gas bersubsidi yang menyalahi aturan tersebut, maka Pemkab Dharmasraya akan berkoordinasi dengan bagian perekonomian untuk melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke lapangan. (*)

Baca Juga  Pemkab Dharmasraya Tes Urine Calon PPPK, Empat Orang Positif Narkoba