OLAHRAGA

Gubernur Mahyeldi Sambut Dua Putra Pesepakbola Asal Sumbar Membela Timnas Indonesia U-16

1
×

Gubernur Mahyeldi Sambut Dua Putra Pesepakbola Asal Sumbar Membela Timnas Indonesia U-16

Sebarkan artikel ini
Timnas U-16

Sementara Muhammad Nabil Asyura dan Ikram Al Giffari menyampaikan bahwa saat ini mereka tengah bersiap untuk memasuki kualifikasi piala Asia, yang akan dimulai 1 hingga 9 Oktober 2022. Menjelang kualifikasi tersebut, keduanya akan melakukan trainig center (TC)  di Jakarta dan Yogyakarta. 

“Kita senang dan bersyukur bisa berhasil dalam piala AFF U-16 ini. Saat ini kita berkegiatan di PPLP dan akan mengikuti kualifikasi piala Asia. Ke depan, kita akan terus meningkatkan dan mengerahkan kemampuan dalam sepak bola ini,” tutur keduanya. (*)

Baca Juga  SSB Imam Bonjol Padang Ukir Tiga Prestasi Membanggakan di Liga TopSkor Sumbar 2025