BUKITTINGGI

Naik 737%, Minat Warga Urus Paspor di Imigrasi Kelas II Agam Capai 20.432 pada 2022

3
×

Naik 737%, Minat Warga Urus Paspor di Imigrasi Kelas II Agam Capai 20.432 pada 2022

Sebarkan artikel ini

Selanjutnya, dalam mengakomodir pengaduan dari masyarakat, Imigrasi Agam memiliki nomor dan email resmi serta layanan live chat yang dapat dihubungi selama hari kerja. Lalu membangun kerjasama dengan media lokal dan nasional yang telah terjalin secara dinamis.
 
“Pada tahun ini, kita juga berhasil meraih penghargaan sebagai Desain Media Sosial Terbaik, UPT terbaik I Pengelolaan Kepengawaian dan pada 27 Desember 2022. Terpilih sebagai Peringkat satu UPT berkinerja terbaik di Lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sumatera Barat,” jelas Qris.

Baca Juga  Pj Sekda Bukittinggi Dorong ASN Maksimalkan Kinerja di Akhir Tahun

Menurutnya, semua capaian dan prestasi diatas tentunya didapat atas kerja sama dan kerja keras dari semua elemen yang ada pada Kantor Imigrasi Agam

Kedepannya Imigrasi Agam akan terus meningkatkan Inovasi yang telah ada seperti, Layanan Imigrasi datang untuk kelompok rentan (Lamang Ketan).  Layanan Imigrasi Agam datang tanpa antrian online (Lamang Tapai). Layanan Imigrasi Agam untuk ibadah haji (Lamang Ubi).

Kemudian, Layanan paspor rusak/hilang dalam satu hari (BAP Same Day). Layanan pengambilan paspor khusus menggunakan kendaraan (Lapor Kumendan) dan notifikasi pengingat otomatis bagi pemegang Izin Tingal (Early Warning System). (*)

Baca Juga  Politeknik ATI Padang Cetak Lulusan Siap Kerja dengan Fokus pada Skill