POLITIK

Mantan Bupati Lima Puluh Kota, Irfendi Arbi Mantapkan Pilihan Maju Sebagai Calon DPD RI

0
×

Mantan Bupati Lima Puluh Kota, Irfendi Arbi Mantapkan Pilihan Maju Sebagai Calon DPD RI

Sebarkan artikel ini
Irfendi Arbi
Irfendi Arbi serahkan syarat pendaftaran calon anggota DPD RI ke KPU Sumbar. IST

“Kepada masyarakat Sumatra Barat, khususnya masyarakat Kabupaten Lima Puluh Kota dan Kota Payakumbuh, saya berharap dukungan dari masyarakat,” ujarnya.

Diakuinya, sehebat apapun dan sepopuler apapun dia di tengah masyarakat, tanpa dukungan dari masyarakat Sumatra Barat, utamanya warga Luak Limopuluah tentu impian menjadi wakil di tingkat nasional hanya akan menjadi sebuah angan-angan yang tak bisa diwujudkan.

“Insyaallah, apabila KPU Sumbar telah menetapkan saya sebagai calon anggota DPD RI pada Pileg 2024 mendatang, saya butuh dukungan masyarakat ranah Minang,” tuturnya. (*)

Baca Juga  Dua Usulan KPU Sumbar Tak Direstui, Jumlah Dapil dan Kursi DPRD Sumbar sama dengan Pemilu Sebelumnya