PENDIDIKAN

Pesisir Selatan Promosikan Kemajuan Dunia Pendidikan dan Kebudayaan Melalui “Koran Haluan Masuk ke Sekolah”

0
×

Pesisir Selatan Promosikan Kemajuan Dunia Pendidikan dan Kebudayaan Melalui “Koran Haluan Masuk ke Sekolah”

Sebarkan artikel ini
Disdikbud Pessel

Pada kesempatan yang sama, Silvia Oktarice, Pemimpin Perusahaan Harian Haluan mengatakan, Haluan komitmen untuk bekerja sama dengan Pemerintah Pessel khususnya Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pessel.

Harian Haluan dengan slogan “Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat” akan melaksanakan tugasnya sebagai media, yaitu siap mendukung kemajuan dunia pendidikan di Pessel dan menjadi corong untuk menyosialisasikan berbagai program pemerintah daerah, khususnya di bawah naungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pessel agar sampai ke masyarakat,” kata Silvia.

Baca Juga  Penanganan Masalah HIV/AIDS Butuh Solusi Bersama

Pertemuan tersebut ditutup dengan penyerahan secara simbolis Koran Haluan sebagai bentuk dimulainya komitmen kerja sama antara Harian Haluan dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pesisir Selatan. (*)