TANAH DATAR

Cegah Stunting, Danramil 08 Batipuh Beri Asupan Gizi untuk Balita

1
×

Cegah Stunting, Danramil 08 Batipuh Beri Asupan Gizi untuk Balita

Sebarkan artikel ini
Danramil 08 Batipuh Letda.Inf.Syaiful Azwar menyerahkan asupan gizi kepada anak penderita stunting di wilayahnya, Rabu (22/2). EMRIZAL

TANAH DATAR, HALUAN – Danramil 08/Batipuh,Letda inf .Syaiful Azwar dan anggota serta ibu ibu Persit KCK Ranting 9, memberikan bantuan asupan gizi kepada sejumlah anak balita pada Rabu (22/2).

Penyerahan asupan gizi tersebut adalah sebagai bentuk kepedulian terhadap perkembangan balita di wilayahnya dalam bentuk bantuan paket penambah gizi kepada balita yang tergolong anak penderita stunting .

Letda.Syaiful menyebut,kegiatan tersebut juga merupakan wujud nyata tingkat kepeduliannya terhadap masa depan anak-anak.

“Koramil 08/Batipuh bersama anggota dan ibu ibu Persit ranting 9, memberikan paket bantuan penambah gizi  kepada anak penderita stunting ,berupa susu, biscuit, mie goreng dan beras,” tuturnya.(emz)

Baca Juga  Melawan Stunting dari Tingkat Keluarga, Edukasi Gizi diberikan di Pariangan