KABA RANAH

Viral di Medsos, Pohon Asuh Nagari Sirukam Kini Banyak Dikunjungi Masyarakat

0
×

Viral di Medsos, Pohon Asuh Nagari Sirukam Kini Banyak Dikunjungi Masyarakat

Sebarkan artikel ini
Nagari Sirukam

Pada tahun 2022 salah satu perkumpulan fans (fandom) dari Boyband asal Korea Selatan BTS, yang dinamakan Army juga menjadi pengasuh dari pohon Asuh di Hutan Nagari Sirukam.

Dari perjalanan yang dilakukan beberapa pengunjung mendapati lima batang pohon yang diasuh oleh Army BTS, dengan jenis pohon yang dinamakan Pohon Kasiah Baranak. Kasih Baranak sendiri, merupakan tumbuhan endemik yang hanya ada di kawasan hutan Nagari Sirukam. (*)

Baca Juga  Sumbar Darurat Narkoba, 2 Kilogram Sabu dan 6 Ribu Pil Dikendalikan dari Lapas