PENDIDIKAN

Penggunaan Dana BOS Mesti Transparan

0
×

Penggunaan Dana BOS Mesti Transparan

Sebarkan artikel ini
Kepala Seksi Pembinaan Pendidikan Sekolah Dasar Disdik Pessel, Zul Mukhlis, M.Pd

” Harga satuan BOS per satu peserta didik untuk jenjang sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP), dan sekolah menengah atas (SMA) sebesar Rp100.000. Untuk SD yang sebelumnya Rp800.000 per siswa per tahun, sekarang menjadi Rp900.000 per siswa per tahun,” tambahnya. (dul).

Baca Juga  Melatih Kepedulian di Bulan Penuh Berkah, SMK Kesehatan Genus Sumbar Berbagi Takjil dan Sembako