PARIWISATA

4.100 Wisman Kunjungi Sumbar pada April 2023

0
×

4.100 Wisman Kunjungi Sumbar pada April 2023

Sebarkan artikel ini
Sejumlah pengunjung tengah berada di kawasan pemandian Lubuk Soda, Jorong Mudiak Aie, Nagari Tambangan, Kecamatan X Koto, Kabupaten Tanah Datar, Senin (1/5). Saat ini Sumbar terus gencar mempromosikan destinasi wisatanya baik lokal maupun mancanegara. IRHAM

Selain itu, Darmawi menambahkan, penting untuk membenahi tempat-tempat pariwisata dan berbagai macam persoalan yang terjadi di tengah-tengah masyarakat. Baik pelayanan yang kurang bersih, sampah, premanisme, pemalakan dan lainnya. “Ini merupakan tanggungjawab bersama pemerintahan dan stakeholder. Ini juga perlu menjadi catatan bagi pemda,” tuturnya.

Darmawi menambahkan, Asita berharap Sumbar tetap terus berbenah dalam meningkatkan sektor pariwisata lebih baik lagi. Sehingga wisatawan yang datang mau kembali lagi untuk berwisata ke Sumbar. (yes)

Baca Juga  Paling Populer! Inilah Kota Terbaik Tempat Wisata di Indonesia Setelah Jawa-Bali