PADANG

Pukau Warga Kota, 250 Praja Gita Abdi IPDN Sumatera Barat Tampil Ciamik di Car Free Day Padang

1
×

Pukau Warga Kota, 250 Praja Gita Abdi IPDN Sumatera Barat Tampil Ciamik di Car Free Day Padang

Sebarkan artikel ini

“Kami mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan pengabdian yang telah diberikan kepada masyarakat, dan ini baru di minggu pertama magang di Kota Padang, dan mudah-mudahan menjadi pengalaman baru juga bagi adik-adik semua,” ucap wali kota.

Hendri Septa berharap praja IPDN yang menjalankan magang memberikan yang terbaik dalam masa pengabdiannya kepada masyarakat dan Pemerintah Kota Padang.

“Mudah-mudahan dengan kolaborasi kita ini mampu mewujudkan Kota Padang lebih bersinergi dalam segala hal dan mari kita wujudkan itu bersama untuk lebih baik dalam ke depannya, tetap semangat!,” ujarnya. (*)

Baca Juga  Harkopnas, Pemuda dan Pelajar Sumbar Deklarasi Peduli Koperasi