SUMBARDHARMASRAYA

Diterjang Angin, Relawan PKS Dharmasraya Bersihkan Puing Bangunan

0
×

Diterjang Angin, Relawan PKS Dharmasraya Bersihkan Puing Bangunan

Sebarkan artikel ini
Relawan PKS
Caption Foto: Para relawan PKS Dharmasraya membantu warga membersihkan puing-puing material yang berserakan, Sabtu (9/4/2022). MARYADI

Sebelumnya, banyak material bangunan yang berserakan habis diterbangkan akibat angin kencang, sehingga ia mengumpulkan dan membersihkan masjid di Sikabau. Kemudian pindah ke lokasi kedua tepat di depan Klinik Sikabau.

Warga setempat Al kepada Harianhaluan.id mengatakan, ia mewakili warga korban angin badai menyampaikan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada PKS, yang sudah mau membantu warga meski membersihkan material yang berserakan setelah diterjang badai.

“Saya sangat hargai apa yang dilakukan oleh PKS di Sikabau. Gerak cepat relawan, saya sangat salut,” tutur Guru Al. (*)

Baca Juga  Disdukcapil Kota Pariaman Luncurkan Basendok Ketek