LIFESTYLEPADANG PANJANG

Kunjungi Pasa Pabukoan Tanjung, Dijamin Menu yang Disajikan “Menggoyang” Lidah Anda!

0
×

Kunjungi Pasa Pabukoan Tanjung, Dijamin Menu yang Disajikan “Menggoyang” Lidah Anda!

Sebarkan artikel ini

“Kami berjualan hanya Ramadan saja. Alhamdulillah selama jualan, dagangannya laris dan masyarakat banyak memuji,” sebutnya.

Tidak jauh beda dengan Linda, Uni Er merasa bersyukur adanya Pasa Pabukoan ini. Karena ia bisa menambah penghasilan. Tidak hanya mrngandalkan warung yang ia miliki.

“Saya terbantu sejak adanya Pasa Pabukoan di sini. Pembeli yang datang tidak hanya dari daerah sini, melainkan ada yang datang dari luar,” katanya. (*)

Baca Juga  Angka Prevalensi Tertinggi di Sumbar, Penanganan Stunting di Pasaman Barat Bakal Dinilai Pekan Depan