HIBURAN

Film Perjalanan Pertama Karya Arief Malin Mudo Sabet Gelar Best Actor AIFFA 2023

0
×

Film Perjalanan Pertama Karya Arief Malin Mudo Sabet Gelar Best Actor AIFFA 2023

Sebarkan artikel ini

Diketahui, Festival Film International AIFFA merupakan ajang penganugerahan bagi film-film terbaik se asia tenggara. Selain itu, ajang ini juga menjadi sarana promosi kebudayaan yang menjual lokasi syuting film di negara- negara ASEAN .

Pada tahun-tahun sebelumnya, AIFFA juga pernah memberikan penghargaan pada tokoh tokoh perfilman dunia seperti Jacky Chan, Donnie Yen, Michelle Yeoh, dan Steven Seagal.

Pada tahun ini, rangkaian festival resmi dimulai pada tanggal 2 hingga 4 Agustus 2023. Pada tahun ini, penghargaan khusus Asean Inspiration Award, dinyatakan jatuh pada aktor pemeran film Korea Rain. (*)

Baca Juga  Telkomsel Luncurkan IndiHome Paket Movie Terbaru dan Lebih Hemat