UTAMA

Dua Truk CPO dan Satu Minibus Terlibat Kecelakaan di Panorama II

3
×

Dua Truk CPO dan Satu Minibus Terlibat Kecelakaan di Panorama II

Sebarkan artikel ini
Truk CPO
Truk bermuatan CPO mengalami kecelakaan di kawasan Panorama II Sitinjau Laut, Kelurahan Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan (Luki), Kota Padang, Sumbar, Selasa (12/4/2022) pagi. IST

“Truk itu menyenggol mobil Honda CRV BA 1347 OQ yang dikemudikan Deki Nasrul (39), warga Padang dan menabrak lagi truk tangki CPO BA 9841 VU, yang dikemudikan Yusril (42) warga Dhamasraya. Akibatnya, truk tersebut keluar dari badan jalan dan masuk ke parit,” kata Lija.

Lija menjelaskan, akibat kecelakaan itu truk tangki BK 9243 EM mengalami rusak berat di bagian depannya, sementara truk tangki BA 9841 VU mengalami rusak berat di bagian depan dan tangkinya mengalami bocor. Sedangkan mobil Honda CRV BA 1347 OQ rusak pada bagian bemper depan pintu sebelah kiri dan kaca spion pecah.

Baca Juga  Gelar Lokakarya Guru Penggerak, Disdikbud Tanah Datar Siapkan 80 Calon Kepala Sekolah

“Ketiga pengendara tersebut langsung dilarikan ke rumah sakit.  Atas kejadian ini tidak ada korban jiwa dan kasus ini masih dalam penyelidikan petugas lantas,” tuturnya mengkahiri. (*)

Truk bermuatan CPO mengalami kecelakaan di kawasan Panorama II Sitinjau Laut, Kelurahan Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan (Luki), Kota Padang, Sumbar, Selasa (12/4/2022) pagi. IST