OPINI

Kasus Eigenrechting Ade Armando, Penegakan Hukum dan Pembaharuan Pemerintah

2
×

Kasus Eigenrechting Ade Armando, Penegakan Hukum dan Pembaharuan Pemerintah

Sebarkan artikel ini

1.   Pemerintah harus segera memperbaiki criminal justice system kita yang bisa dimulai dari perbaikan terhadap peraturan perundang-undangan yang ada. Pemerintah harus mendorong perbaikan peraturan perundang undangan tersebut secara saksama dan holistik terutama perbaikan terhadap KUHP dan KUHAP secepatnya.

2.   Pemerintah harus mendorong secara penuh upaya reformasi yang sedang dilaksanakan oleh aparat penegak hukum terutama Kepolisian RI sebagai lembaga terdepan dalam penegakan tindak pidana. (*)

Baca Juga  Aneh! Selama Ini Dilarang Pakai HP di SPBU, Kok Sekarang Pertamina Terapkan Beli Pertalite Pakai HP Ya?