PARIWISATA

Manuskrip Tuanku Imam Bonjol Ditampilkan di Pameran Naskah Kuno ICHF 2023 Payakumbuh

1
×

Manuskrip Tuanku Imam Bonjol Ditampilkan di Pameran Naskah Kuno ICHF 2023 Payakumbuh

Sebarkan artikel ini

Sebelumnya, Direktur Festival WBTB, S Metron Madison, juga menyampaikan peran penting pameran naskah untuk melihat kemajuan suatu peradaban.

“Begitu banyak kisah tentang Tuanku Imam yang belum banyak diketahui publik, misalnya seperti beliau memiliki nasab sebagai keturunan nabi, yang berasal dari Maroko. Dan yang terpenting adalah betapa Tuanku Imam Bonjol memulai pendidikan dari Surau. Surau adalah inkubasi intelektual Minangkabau,” ungkap Metron.

Pameran ini akan berlangsung dari 12 hingga 17 Oktober mendatang dan bisa dikunjungi tanpa dipungut bayaran alias gratis. Selain pameran naskah, di lokasi pameran, pengunjung juga bisa belajar membatik secara tradisional langsung dari pembatik.(*)

Baca Juga  Ripan Juara FOSMI Cup U-16, Wakili Indonesia ke Ajang Internasional