Ayo Baca Koran Harian Haluan

Edisi 1 Januari 1970
UTAMA

Ketika Tukang Pungut Kena Pungut, Korupsi Rp5 Miliar di Bapenda Sumbar kini Makin Terkuak

4
×

Ketika Tukang Pungut Kena Pungut, Korupsi Rp5 Miliar di Bapenda Sumbar kini Makin Terkuak

Sebarkan artikel ini

Bahkan lebih jauh lagi, sambung Diki, Inspektorat selaku pengawas kinerja lembaga daerah serta perilaku  para aparatur sipil negara, juga berwenang dan sangat dimungkinkan untuk menggandeng aparat penegak hukum lainnya dalam penanganan kasus-kasus korupsi semacam ini, . 

“Jadi, kalau jawabannya duduk perkara ini hanya bisa dilaporkan kepada Gubernur, itu sama saja menandakan bahwa Inspektorat adalah pesuruh Gubernur, Ini merendahkan martabat Inspektorat sendiri. Sebab seharusnya, Inspektorat adalah  Watchdog  yang mengawasi kerja-kerja dari  Gubernur setiap waktu,” ucapnya.(h/fzi/ze)

Baca Juga  Polda Sumbar Targetkan Kota Padang Zero Tawuran