KOTA SOLOK

Wako Solok Ajak ASN Awali Tahun dengan Semangat Baru

1
×

Wako Solok Ajak ASN Awali Tahun dengan Semangat Baru

Sebarkan artikel ini
Mengawali tahun 2024, Wali Kota Solok, Zul Elfian Umar meminta agar seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemko Solok memulai seluruh tugas dan tanggung jawab dengan sebaik-baiknya. IST

Alhamdulillah, pada tahun 2023 kita telah berhasil mendapatkan banyak penghargaan, dan semoga apa yang telah berhasil kita raih pada tahun 2023 tidak menjadikan kita sombong dan angkuh, namun menjadi cambuk bagi kita untuk lebih baik lagi ke depannya. Semoga pada tahun 2024 semakin banyak penghargaan yang berhasil dipanen di Kota Solok Serambi Madinah ini,” tuturnya. (h/mg-drp)

Baca Juga  UNAND Meriahkan Halalbihalal Lewat Festival Kuliner