KAMPUS

Ajak Pelajar SD Peduli Kesehatan Gigi dan Mulut, Mahasiswa KKN Tematik UNAND Gelar Sigiber

0
×

Ajak Pelajar SD Peduli Kesehatan Gigi dan Mulut, Mahasiswa KKN Tematik UNAND Gelar Sigiber

Sebarkan artikel ini

“Semoga dengan kegiatan bisa menambah semangat mereka dalam menjaga kesehatan, terutama kesehatan gigi dan mulut.” tambahnya.

Kegiatan pengabdian yang diberikan mahasiswa KKN Tematik Unand ini pun, mendapatkan respon positif dari para siswa dan guru yang mengikut proses belajar dan mengajar di sekolah tersebut.

“Alhamdulillah dengan adanya kegiatan penyuluhan ini kita berharap anak-anak semakin peduli terhadap kesehatan gigi dan mulut, serta membiasakan mereka untuk membiasakan gaya hidup bersih dan sehat,” ucap salah seorang guru di sekolah tersebut . (*).

Baca Juga  Poltekkes Kemenkes Padang Persiapkan ISO 14001 Sistem Manajemen Lingkungan