OLAHRAGA

Gantikan Irjen Pol Toni Harmanto, Audy Joinaldy Segera Dilantik Sebagai Ketua Perbakin Sumbar

0
×

Gantikan Irjen Pol Toni Harmanto, Audy Joinaldy Segera Dilantik Sebagai Ketua Perbakin Sumbar

Sebarkan artikel ini

Sebelumnya, Irjen Pol. Toni   Harmanto mudur dari kepengurusan Perbakin Sumbar setelah pindah tugas untuk menjabat Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Selatan sejak 2021 lalu. Sebagai langkah cepat, Perbakin menggelar musyawarah luar biasa dan memutuskan Wakil Gubernur, Audy Joinaldy sebagai Ketua Pengurus Provinsi. (*)

Baca Juga  Plt Gubernur Sumbar Audy Joinaldy Dampingi Menbud Fadli Zon dalam Peresmian Museum Sastra Indonesia