PENDIDIKAN

11 Balon Rektor UNP Bakal Adu Visi – Misi Hari Ini

1
×

11 Balon Rektor UNP Bakal Adu Visi – Misi Hari Ini

Sebarkan artikel ini

Dilanjutkan Okki, sejumlah aturan harus dipatuhi masing-masing Balon Rektor, diantaranya menyajikan kertas kerja paling lama 10 menit. Balon Rektor tidak diperkenankan saling menyerang atau menjatuhkan Balon Rektor lainnya.

“Dan setiap Bakal Calon Rektor harus memberikan jawaban dan tanggapan terhadap setiap pertanyaan dari panelis dan peserta Forum Terbuka yang ditujukan kepadanya secara singkat, tepat, dan padat dalam jangka waktu maksimal dua menit,” tuturnya. (*)

Baca Juga  BPBD Berikan Edukasi Mitigasi Bencana Pada Siswa SMPN 14 Solok Selatan