SOLOK SELATAN

Pemkab Solsel Apresiasi Upaya Penanganan Bencana di Nagari Pakan Rabaa

0
×

Pemkab Solsel Apresiasi Upaya Penanganan Bencana di Nagari Pakan Rabaa

Sebarkan artikel ini

Adapun dalam penyerahan bantuan beras ini, di Kecamatan Koto Parik Gadang Diateh memperoleh bantuan sebanyak 2.268 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dari total 12.105 KPM di Solok Selatan.

Bantuan Ini merupakan bantuan dari Badan Pangan Nasional (Bapanas) tahap kedua yang diserahkan tahun ini untuk periode April-Juni 2024. Dimana masing-masing KPM mendapatkan 30 Kg beras, dengan total penyerahan bantuan sebanyak 68 ton.

Khairunas mengharapkan agar bantuan yang diserahkan kali ini bisa mengurangi beban masyarakat. Terlebih tujuan bantuan ini diberikan oleh pemerintah pusat adalah dalam rangka pemulihan ekonomi masyarakat dan pengendalian infasi.

Baca Juga  Pemkab Solsel Padukan Bantuan Bapanas dengan Bazar Murah

Bersama dengan penyerahan beras ini, Pemerintah Kabupaten juga menyerahkan bantuan bibit tanaman kepada masyarakat. (*)