PARIWISATA

Tiga Desa Wisata Sumbar Lolos 50 Besar ADWI, Zuhrizul: Perlu Diikuti Penguatan Mitigasi Bencana

2
×

Tiga Desa Wisata Sumbar Lolos 50 Besar ADWI, Zuhrizul: Perlu Diikuti Penguatan Mitigasi Bencana

Sebarkan artikel ini

Disamping itu, ia juga meyakini bahwa salah satu potensi pariwisata Sumbar yang belum sepenuhnya berhasil dikembangan dengan maksimal, adalah potensi pariwisata minat khusus seperti arung jeram, eksplorasi goa, susur sungai, panjat tebing dan sebagainya.

Untuk mendukung pengembangan potensi pariwisata minat khusus ini, ia mendorong pemerintah daerah untuk ambil bagian dalam menciptakan program yang bermuara kepada sertifikasi bagi para pemandu (Guide) wisata minat khusus.

“Seperti lisensi bagi tandem pilot paralayang, Diving Guide, Surfing Guide , Caving Guide , Mountaineering, Hiking Guide , Geo Guide, Agro Guide , Fishing Guide atau Rafting Skyper,” pungkasnya. (*)

Baca Juga  Bukittinggi Targetkan PAD Rp30 Miliar dari Pariwisata