PARIWISATA

Kunjungan Wisata ke Sumbar Selama Semester I 2024 Capai 6,8 Juta

2
×

Kunjungan Wisata ke Sumbar Selama Semester I 2024 Capai 6,8 Juta

Sebarkan artikel ini
Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Sumbar, Luhur Budianda

Destinasi wisata unggulan juga siap untuk menanti wisatawan. Sebelumnya Gubernur Sumbar, Mahyeldi mengatakan, Sumbar memiliki banyak kearifan budaya yang bisa diangkat menjadi festival yang mendatangkan banyak wisatawan.

“Saat ini jalan utama Padang-Pekanbaru via Lembah Anaijuga sudah bisa dilewati, sehingga sektor pariwisata bisa kembali tumbuh,” katanya. (*)

Baca Juga  Kerja Sama Kemenparekraf dan UNS : Berikan Fasilitas Pendaftaran HKI Gratis untuk 100 Pelaku Ekraf di Sumbar