Ayo Baca Koran Harian Haluan

Edisi 1 Januari 1970
PENDIDIKAN

Mahasiswa UNP Bantu Kembangkan Wisata di Nagari Batu Bajanjang

0
×

Mahasiswa UNP Bantu Kembangkan Wisata di Nagari Batu Bajanjang

Sebarkan artikel ini


“Pengabdian ini diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap peningkatan sektor pariwisata di Nagari Batu Bajanjang, sehingga dapat mendongkrak perekonomian masyarakat setempat melalui pengembangan potensi wisata yang ada,” ujar WR I, Dr Refnaldi, Jumat, (30/8/2024).


Selain itu, katanya kegiatan ini juga menjadi sarana pembelajaran dan pengembangan kapasitas mahasiswa UNP dalam menerapkan ilmu yang telah dipelajari di bangku kuliah secara nyata di masyarakat. (*)

Baca Juga  Serunya! Bisa Ngabuburit di Perpustakaan Padang Panjang