UTAMA

Calon Jemaah Haji Sumbar Terbang 4 Juni, Ini Jadwal dan Urutan Kloter

1
×

Calon Jemaah Haji Sumbar Terbang 4 Juni, Ini Jadwal dan Urutan Kloter

Sebarkan artikel ini
Kemenag
Penandatangan kesepakatan urutan kloter oleh Kakankemenag kabupaten kota se-Sumatra Barat. IST

Kloter VI

Jumlah jemaah 393 orang dengan rincian, Provinsi Bengkulu (penuh) 389 dan petugas kloter empat orang.

Kloter VII

Jumlah jemaah 393 orang dengan rincian, Provinsi Bengkulu 358, Kota Padang 31 dan petugas kloter empat orang.

Kloter VIII

Jumlah jemaah 121 orang dengan rincian, Kota Padang Panjang 35, Kota Padang 34, jemaah cadangan 51 ditambah satu petugas KBIHU. Kloter VIII akan diterbangkan bersama UPG 19 (Embarkasi Makasar).

Dari 8 kloter ini, tujuh kloter diberangkatkan pada gelombang I dalam rentang waktu dari tanggal 4 sampai 10 Juni 2022. Sementara Kloter VIII yang tergabung dalam UPG 19 Makasar akan terbang pada gelombang II pada tanggal 2 Juli 2022. (*)

Baca Juga  10 Warga Kuranji Terjaring OTT Satpol PP Padang Saat Buang Sampah Sembarangan