PARIWISATA

Sumbar Jajaki Peluang Buka Rute Penerbangan Langsung Padang-Singapura

0
×

Sumbar Jajaki Peluang Buka Rute Penerbangan Langsung Padang-Singapura

Sebarkan artikel ini


“Jika rute ini berhasil, tidak menutup kemungkinan kita akan membuka rute internasional lainnya yang bisa menjangkau pasar-pasar potensial. Sumbar punya potensi wisata yang luar biasa, dan kami ingin dunia mengenal keindahan serta keragaman budaya kita,” katanya.


Dengan langkah strategis ini, Pemprov Sumbar menunjukkan komitmennya dalam mendukung pemulihan dan pengembangan pariwisata Sumbar pasca-pandemi.

Diharapkan, kehadiran rute Padang – Singapura ini akan semakin memperkuat posisi Sumbar sebagai destinasi wisata pilihan, tidak hanya bagi wisatawan domestik tetapi juga bagi wisatawan internasional.(*)

Baca Juga  Bupati Agam Ajak Warga Viralkan Objek Wisata Bukik Batanjua