POLITIK

Pengamat: Gamawan Fauzi Berpeluang Kembali Jadi Gubernur Sumbar

5
×

Pengamat: Gamawan Fauzi Berpeluang Kembali Jadi Gubernur Sumbar

Sebarkan artikel ini

Pakar Ekonomi, Prof. Syafruddin Karimi ikut menanggapi. “Saya percaya rakyat Sumbar sangat welcome dengan kembalinya Gamawan Fauzi ke Sumbar. Kapasitasnya tak perlu kita sebut lagi dengan pengalaman yang lengkap mulai dari bupati, gubernur hingga memegang kementerian yang mengurus pemerintahan daerah. Kini bagaimana rakyat dan daerah Sumbar menyampaikan hasratnya kepada Gamawan Fauzi untuk comeback juga memimpim Sumbar,” katanya saat dihubungi Haluan, Minggu (29/05/22).

Kalau begitu, datanglah Gamawan Fauzi! (*)

Penulis: Ope/Pinto Janir

Baca Juga  KPU Lima Puluh Kota Gelar Bimtek Aplikasi SITAB